Senin, 24 Maret 2014

contoh kisi-kisi tes objektif dan tes uraian




A.    Standar Kompetensi : 4. Memahami lembaga keuangan dan perdagangan internasional
B.     Kompetensi Dasar    : 4.1 Mendeskripsikan uang dan lembaga keuangan
C.    Indikator
1.      Mendeskripsikan berbagai jenis uang dan fungsinya dalam masyarakat
2.      Mengklasifikasikan berbagai lembaga keuangan yang ada di Indonesia
D.    Tujuan Pembelajaran
1.      Siswa mampu menjelaskan melalui metode diskusi pengertian dan sejarah terciptanya uang sebagai alat transaksi
2.      Siswa mampu mendeskripsikan fungsi-fungsi uang dalam kehidupan masyarakat sehari-hari
3.      Siswa mampu mengklasifikasikan beragam jenis lembaga keuangan bank dan lembaga keuangan bukan bank serta perananya masing-masing
4.      Siswa mampu mengidentifikasi perbedaan fungsi bank umum dan bank sentral dalam dunia perbankan
5.      Siswa mampu mengaplikasikan pengetahuan yang telah didapat tentang lembaga keuangan dalam kehidupanya sehari-hari

E.     Kisi-kisi Tes Objektif
No
Standar Kompetensi
Kelas /
Semester
Kompetensi Dasar
Materi
Bentuk Soal
Tingkat Kesukaran
Nomor Soal
1
4. Memahami lembaga keuangan dan perdagangan internasional
IX / I
4.1 Mendeskripsikan uang dan lembaga keuangan
Sejarah Uang
Pilihan Ganda
Mudah
1




Pengertian Uang
Pilihan Ganda
Sedang
2




Syarat Uang
Pilihan Ganda
Mudah
3




Fungsi Uang
Pilihan Ganda
Mudah
4




Sejarah Koperasi
Pilihan Ganda
Sedang
5




Produk Koperasi
Pilihan Ganda
Sukar
6




Pengertian Bank
Pilihan Ganda
Mudah
7




Jenis Bank
Pilihan Ganda
Mudah
8




Fungsi Bank Sentral
Pilihan Ganda
Sukar
9




Bank Umum
Pilihan Ganda
Mudah
10




Pengertian Bank Sentral
Benar Salah
Mudah
11




Sejarah Uang
Benar Salah
Mudah
12




Koperasi
Benar Salah
Sedang
13




Nilai Uang
Benar Salah
Sukar
14




Sejarah Bank
Benar Salah
Sedang
15




Bank Sentral
Benar Salah
Mudah
16




Lembaga Asuransi
Benar Salah
Sukar
17




Bank Perkreditan Rakyat
Benar Salah
Sukar
18




Koperasi Sekolah
Benar Salah
Sedang
19




Bank Syariah
Benar Salah
Sedang
20




Fungsi Bank
Menjodohkan
Mudah
21




Bank Sentral
Menjodohkan
Sukar
22




Koperasi
Menjodohkan
Sedang
23




Tugas pokok Bank
Menjodohkan
Sedang
24




Fungsi Lembaga Pegadaian
Menjodohkan
Sedang
25




Fungsi Pasar Modal
Menjodohkan
Sukar
26




Fungsi Bank Umum
Menjodohkan
Sedang
27




Lembaga asuransi
Menjodohkan
Sedang
28




Pegadaian
Menjodohkan
Sedang
29




Pasar Modal
Menjodohkan
Sukar
30


























F.     Kisi-kisi tes uraian
No
Standar Kompetensi
Kelas /
Semester
Kompetensi Dasar
Materi
Bentuk Soal
Bobot Penilaian Maksimum
Nomor Soal
1
4. Memahami lembaga keuangan dan perdagangan internasional
IX / I
4.1 Mendeskripsikan uang dan lembaga keuangan
Sejarah Uang
Uraian Terbatas
10
1




Fungsi Uang
Uraian Terbatas
10
2




Lembaga Keuangan
Uraian Terbatas
10
3




Bank Central dan Bank Umum
Uraian Bebas
20
4




Fungsi Koperasi
Uraian Bebas
20
5
Bobot Penilaian Total
70


















Contoh Tes Uraian

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan benar !
1.      Tuliskan olehmu tahap-tahap perkembangan uang !
2.      Jelaskan secara singkat perbedaan antara fungsi asli dan fungsi turunan pada uang !
3.      Lembaga keuangan terdiri atas lembaga keuangan bank dan lembaga keuangan bukan bank, jelaskan dan berikan contohnya masing-masing
4.      Coba deskripsikan olehmu bagaimana keterkaitan hubungan antara bank sentral dan bank umum !
5.      Berdasarkan pengalamanmu sendiri, coba ceritakan kembali apa saja fungsi keberadaan koperasi sekolah !